SOURCE: Perancangan Database.pdf
Tujuan Perangancan Database
- 1. Untuk memenuhi informasi yang berisikan kebutuhan-kebutuhan user secara khusus dan aplikasinya.
- Memudahkan pengertian struktur informasi
3. Mendukung kebutuhan-kebutuhan pemrosesan dan beberapa objek penampilan (respone time, processing time dan strorage space)
Aplikasi Database Dalam Life Cycle
- System definition
- Design
- Implementation
- Loading atau data convertion
- Aplication conversion
- Testing dan Validation
- Operation
- Monitoring dan Maintenance
Fase Proses Perancangan Database
- Pengumpulan dan analis
- Perancangan database secara konseptual
- Pemeliharaan DBMS
- Perancangan database secara logik (data model mapping)
- Perangcangan database secara fisik
- Implementasi sistem database
Phase Pengumpulan Data dan Analis
- Menentukan kelompok pemakai dan bidang-bidang aplikasinya
- Peninjauan dokumentasi yang ada
- Analisa lingkungan operasi dan pemrosesan data
- Daftar pertanyaan dan wawancara
Phase Perancangan Database Secara Konseptual
Tujuan dari fase ini adalah menghasilkan conseptual schema untuk database yang tergantung pada sebuah DBMS yang spesifk. Dua aktifitas perarel : Perancangan skema konseptual dan perancangan transaksi.
Phase Pemeliharaan DBMS
Faktor-faktor yang mempengaruhi : Faktor teknis dan faktor ekonomi dan politik organisasi.
Phase Perancangan Database Secara
Logika (pemetaan model data) terbagi menjadi 2 tingkatan: yaitu pemetaan system independent dan penyesuaian skema ke DBMS yang spesifik.
Phase Perancangan Database Secara Fisik
Beberapa petunjuk dalam pemilihan perancangan secara fisik :
- Response time
- Space utility
- Transaction Throughput
Sumber : Dimpo Sinaga, S.Kom
Materi Kuliah SBD: Kamis, 04 Juni 2009
Tidak ada komentar:
Posting Komentar