Sabtu, 21 Maret 2009

Keuntungan dan Kerugian Sistem

KEUNTUNGAN SISTEM DATABASE

  1. Mengurangi Redundasi (redundanccy can be reduced), data yang sama pada beberapa aplikasi cukup disimpan sekali saja
  2. Integrity (integrity can be maintained), data yang tersimpan secara akurat (akibatnya tidak akan terjadi incorrect Information)
  3. Menghindarkan Inkonsistensi, karena redundansi berkurang, sehingga umumnya update data hanya (karena tidak reduncancy dan tidak inkonsistensi maka informasi dijamin akurat)
  4. Penggunaan data bersama (the data can be shared), data yang sama dapat diakses oleh beberapa user pada saat yang bersamaan)
  5. Standarisasi (Keseragaman penyajian data)
  6. Jaminan Sekuriti (DBA mengatur & menjamin security check terhadap sensitive data), data hanya dapat diakses oleh yang berhak
  7. Menyeimbangkan kebutuhan (DBA mengatur tentang prioritas), dapat ditentukan prioritas suatu operasi, misal antara update dengan retrieval
KERUGIAN SISTEM DATABASE
  1. Diperlukan Hardware tambahan: CPU yang lebih kuat, Terminal yang lebih banyak, Alat untuk komunikasi
  2. Biaya performance yang lebih besar (Mahal), Listrik, Personal yang lebih tinggi klasifikasinya, Biaya telekomunikasi antar lokasi/kota
  3. Sistem tampak lebih komplek (karena kemampuan s/w yang lebih besar menjadi rumit dan banyaknya aspek yg harus di perhatikan
  4. Rawannya keberhasilan operasi, karena gangguan teknis contoh: Gangguan listrik, gangguan komunikasi

Contoh : DATABASE PERPUSTAKAAN
FILE FIELD
Buku No_Buku, Judul,Pengarang,Penerbit,Thn_Terbit
Peminjam No_Peminjam,Nama_Peminjam,Alamat
Pinjaman No_Buku,No_Peminjam,Tgl_Peminjam,Tgl_Kbalik

OPERASI MANIPULASI
>> Insert : Buku Baru, Peminjam Baru, Pinjaman baru
>> Delete : Hapus buku {out of date} hapus peminjaman yang berhenti , hapus pinjaman untuk buku yang dikembalikan
>> Update : Ubah alamat peminjam, ubah tgl_pinjam & Tgl_Kembali buku yang diperpanjang
>> Retrieve ( Mengambil / mendapatkan data informasi), informasi buku menurut judul, pengarang, informasi mengenai pinjaman buku, dll

Sumber : Dimpo Sinaga, S.Kom
Materi Kuliah Sistem Basis Data; Selasa, 17 Maret 2009


Tidak ada komentar: