Selasa, 15 September 2009

GRAPH




>> Graph, terdiri dari :

  • Vertex/node simpul
  • Edge/ruas/rusuk

Graph G (E,V) :
• Vertex = 4 node yaitu node A, B, C dan D
• Edge = 5 ruas yaitu
- e1 (A - B)
- e2 (A - C)
- e3 (B - C)
- e4 (C - D)
- e5 (B – D)




>> Istilah


  • Order : banyaknya simpul
  • Size : banyaknya ruas
  • Ruas sejajar = ruas ganda
  • Self loop : ruas yang kedua titik bertemu pada kedua titik ujung
  • Ruas terpencil : node yang terdiri sendiri


Node = ABCDE
Edge = e1 - e8
Self Loop = e4
Ruas terpencil = node F
Ruas sejajar = ruas e8


>> Derajat Graph

  • Derajat simpul v ditulis d(v)
  • d(v) = banyaknya ruas yang menghubungi v
  • Setiap ruas dihitung 2x untuk menentukan jumlah derajat
  • Self loop dihitung 2x derajat simpul
  • G(v):
    - Order = 6 node yaitu node A, B, C, D, E, F
    - Size = 6 yaitu e1, e2, e3, e4, e5, e6
    - Self loop = ruas e6
    - Ruas terpencil = node F

  • d(v):
    d(A) = 2
    d(B) = 2
    d(C) = 3
    d(D) = 2
    d(E) = 1
    d(F) = 0
    Total d(v) = 12



Materi Kuliah Struktur Data
Kamis, 10 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...

Jumat, 11 September 2009

Latihan Soal Implikasi

Contoh Soal: Buatlah tabel kebenaran dari:

1. (p ^ q) --> q
2. (p --> q) <==> (-p --> -q)
3. (-(p v –q) v (-p ^ q)) <==> -p
4. ((-p v q) ^ (p v -r)) <==> (-p --> q)

Jawab:

1. (p ^ q) --> q
2. (p --> q) <==> (-p --> -q)3. (-(p v –q) v (-p ^ q)) <==> -pKeterangan:
x1 = (-(p v –q) v (-p ^ q));
hasil = (-(p v –q) v (-p ^ q)) <==> -p


4. ((-p v q) ^ (p v -r)) <==> (-p --> q)
Keterangan:
x1 = ((-p v q) ^ (p v -r));
hasil = ((-p v q) ^ (p v -r)) <==> (-p --> q)



Materi Kuliah Matematika Diskrit
Selasa, 08 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...

Implikasi dan Bi Implikasi

Implikasi
• Arti: Pernyataan majemuk dengan kata penghubung jika.
• Notasi: ==>; ¬-->
• Tabel kebenaran implikasi:


p q p --> q
B B B
B S S
S B B
S S B


• Jenis implikasi ada 3 yaitu:
a) Konvers : q --> p
b) Invers : –p --> –q
c) Kontraposisi : –q --> –p
• Tabel kebenaran jenis implikasi:



Bi Implikasi

• Arti: Pernyataan majemuk dengan kata penghubung ... jika dan hanya jika ...
• Notasi : <==>, <-->
• Tabel kebenaran bi implikasi:

p q p <==> q
B B B
B S S
S B S
S S B


Materi Kuliah Matematika Diskrit
Selasa, 08 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...

Rabu, 09 September 2009

Traversal Tree

>> Pengertian
Salah satu bentuk data non linear pada struktur data.

>> Jenis traversal tree ada 3 yaitu:


1. Pre Order
  • Kunjungi simpul akar
  • Sub kiri
  • Sub kanan
  • Contoh: Tree = (C * D) + E, maka Pre Order = +*CDE
2. In Order
  • Sub kiri
  • Kunjungi simpul akar
  • Sub kanan
  • Contoh, Tree = (C * D) + E, maka In Order = C*D+E
3. Post Order
  • Sub kiri
  • Sub kanan
  • Kunjungi simpul akar
  • COntoh, Tree = (C * D) + E, maka Post Order = CD*E+










>> Contoh Soal
1. Tentukan traversal tree dari tree (C * D) + (A + B)

Maka :
Pre Order = +*CD+AB
In Order = C*D+A+B
Post Order = CD*AB++

2. Tentukan traversal tree dari tree [(M + N - E * L) * G/H]
Maka:
Pre Order = **-+MNEL/GH
In Order = M+N-E*L*G/H
Post Order = MN+E-L*GH/*

3. Tentukan traversal tree dari tree [ A ^ (B - C) / (E * F) + G]
Maka:
Pre Order = /^-BCA+*EFG
In Order = B-C^A/E*F+G
Post Order = BC-A^EF*G+/



Materi Kuliah Struktur Data
Kamis, 03 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...

Jumat, 04 September 2009

Latihan Soal Logika

Contoh Soal: Buatlah tabel kebenaran dari:
1. (-p v q) ^ -q
2. (p ^ q) v (-p ^ -q)
3. (- (p v q)) ^ (-p v q)
4. (p v r) ^ (-q v -r)
Jawab:
1. (-p v q) ^ -q







2. (p ^ q) v (-p ^ -q)






3.(- (p v q)) ^ (-p v q)






4. (p v r) ^ (-q v -r)











Materi Kuliah Matematika Diskrit
Selasa, 01 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...

Negasi, Konjungsi dan Desjungsi

Kalimat
- Sintaks : bentuk kalimat
- Semantik : arti kalimat

Kalimat deklaratif/pernyataan : suatu kalimat yang mempunyai nilai kebenaran. Baik dari nilai benar saja atau salah saja.
Contoh :
  1. Bilangan biner digunakan dalam sistem digital
  2. Sistem analog lebih akurat daripada sistem digital

Sub kalimat digunakan p, q, r
Contoh: p = hari ini panas
q = hari ini cerah
Maka:
1. Hari ini panas dan cerah. (p ^ q)
2. Hari ini tidak panas dan tidak cerah. (-p ^ -q)
3. Hari ini panas atau cerah. (p v q)
Sub kalimat mempunyai benar atau salah pada 2 pangkat n; n = banyak sub kalimat

Penghubung kalimat

1. Negasi (ingkaran)
  • Arti: Sebuah pernyataan yang meniadakan pernyataan yanga ada.
  • Notasi: ¬, –, ˜
  • Bentuk: tidak
  • Tabel kebenaran negasi:
p q
B S
S B

Keterangan: B=Benar; S=Salah

2. Konjungsi
  • Arti: Pernyataan gabungan dari dua pernyataan dengan kata penghubung dan.
  • Notasi: ^, x, .
  • Bentuk: ... dan ...
  • Tabel kebenaran konjungsi:
p q p ^ q
B B B
B S S
S B S
S S S


3. Desjungsi
  • Arti: Penghubung dua pernyataan dengan kata penghubung atau.
  • Notasi: v, +
  • Bentuk: ... atau ...
  • Tabel kebenaran desjungsi:
p q p v q
B B B
B S B
S B B
S S S


Materi Kuliah Matematika Diskrit
Selasa, 01 September 2009
created by Jupren

Selengkapnya...